SEKILAS INFO
22-12-2024
  • 2 bulan yang lalu / SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI SMA NEGERI 1 MANYAR GRESIK - PUSAT INFORMASI SEKOLAH
26
Agu 2024

SMA Negeri 1 Manyar Rayakan HUT RI ke-79 dengan Meriah

Gresik, 23 Agustus 2024 – Suasana kemeriahan menyelimuti SMA Negeri 1 Manyar dalam perayaan Hari Ulang Tahun ke-79 Republik Indonesia. Berbagai lomba seru dan peresmian aula baru menjadi daya tarik tersendiri dalam acara yang digelar menjelang akhir bulan Agustus ini.Lomba cerdas cermat, got talent, hingga perlombaan tradisional seperti tarik tambang, lomba balon air dan suap kerupuk berhasil membangkitkan semangat juang...
18
Agu 2024

Semangat Merdeka Berkibar, Generasi Muda Diajak Jadi Agen Transformasi Pendidikan

Gresik, 17 Agustus 2024 – Upacara bendera dalam rangka Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79 yang digelar di SMA Negeri 1 Manyar pagi ini berlangsung khidmat. Ratusan siswa, guru, ibu-ibu Dharmawanita dan staf turut hadir dalam upacara yang sarat makna ini.Dalam amanatnya, Pembina Upacara, Ibu Rafiah menyampaikan pentingnya generasi muda untuk terus menanamkan semangat nasionalisme dan cinta tanah air. Beliau...
17
Agu 2024

Prestasi Membanggakan, Siswa SMA Negeri 1 Manyar Jadi Pembawa Baki dalam Upacara HUT RI di Gedung Negara Grahadi

Gresik, 17 Agustus 2024 – Dengan langkah tegap dan penuh percaya diri, Marsya Alea Putri Wardana, siswa SMA Negeri 1 Manyar, berdiri di tengah lapangan upacara Gedung Negara Grahadi Surabaya. Bendera Merah Putih terhunus di tangannya, siap dikibarkan. Siswa kelas XI di SMA Negeri 1 Manyar ini berhasil mengharumkan nama sekolahnya sebagai pembawa baki pada upacara peringatan HUT ke-79 Republik...
16
Agu 2024
30
Jul 2024

Siswa SMA Negeri 1 Manyar Mengukir Bintang dalam Lomba Cepat Tepat Perkoperasian Kabupaten Gresik

Gresik, 30 Juli 2024 – Hari Koperasi (Harkop) Indonesia yang diperingati setiap 12 Juli. Pada tahun 2024 ini, merupakan peringatan Hari Koperasi ke-77. Pada Tahun ini Dinas Koperindag Kabupaten Gresik, pada tanggal 25 Juli 2024 mengadakan lomba Cepat Tepat Perkoperasian. Bertempat di Aula Putri Tjempo Kabupaten Gresik, Trio XII 8, Muhammad Andhika, Muhammad Ridha Lerfany dan Muhammad Rafa Zulfikar Musyaraf...
16
Jul 2024

HARI PERTAMA KEGIATAN MPLS SMANEMA

Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk pengenalan sekolah kepada siswa baru. Bertajuk "Bargawa Laksmana, Baksa Widya", yang berarti anak panah cerdas mahir ilmu, hal ini menjadi harapan dan impian bagi segenap stakeholder sekolah akan siswa baru SMA Negeri 1 Manyar.Pembukaan MPLS dimulai dengan pelepasan merpati sebagai simbolis, hal ini menandakan bahwa siswa baru Smanema siap untuk mengeksplorasi diri dengan segenap...
8
Jul 2024

RAPAT DINAS AWAL TAHUN AJARAN BARU TAHUN PELAJARAN 2024/2025

Mengawali Tahun Pelajaran baru yaitu tahun pelajaran 2024/2025 maka SMA Negeri 1 Manyar mengadakan rapat dinas pembagian tugas dan pembagian tugas tambahan. Acara tersebut dilaksanakan pada hari Senin, 08 Juli 2024 pukul 09.00 WIB.. Bertempat di ruang guru SMA Negeri 1 Manyar.
23
Jun 2024

155 SISWA SMAN 1 MANYAR DI TERIMA DI PTN TAHUN INI

Setelah menempuh 3 tahun pendidikan di SMA dan menjalani pelepasan purna didik, maka siswa - siswi SMA Negeri 1 Manyar menentukan pilihannya untuk melangkah menuju masa depannya. Ada sebagian dari mereka memilih untuk bekerja dan ada pula yang memilih untuk melanjutkan pendidikan mereka ke jenjang yang lebih tinggi. Bagi mereka yang melanjutkkan ke jenjang pendidikan tinggi, mereka mengikuti serangkaian seleksi...
22
Jun 2024

SISWA SMAN 1 MANYAR JUARA 2 KOMPETISI ESSAY PERTAMINA

Keluarga Besar SMA Negeri 1 Manyar mengucapkan Selamat kepada Ananda :Muhammad Evan Winata (X-2)Atas Prestasinya Sebagai :Juara 2 Nasional Kompetisi Essay (Karya Tulis Ilmiah) PERTAMINA 2024SMANEMA BORN TOBE CHAMPION πŸ†πŸ₯‡πŸ†
21
Jun 2024

GELAR KARYA P5 TEMA BHINNEKA TUNGGAL IKA

Β Gelar Karya P5 merupakan sebuah pameran hasil karya projek yang dilakukan oleh siswa-siswi di akhir semester. Gelar Karya P5 tidak hanya bertujuan untuk menunjukkan hasil karya siswa, tetapi juga untuk meningkatkan potensi dan semangat kolaborasi antarsiswa, guru, dan orang tua. Dalam Gelar Karya P5 di SMA Negeri 1 Manyar dilaksanakan pada hari Kamis, 20 Juni 2024 mulai pukul 07.00 s.d....